Mengenal Sungkem Tlompak, Tradisi Penghormatan Alam di Kaki Gunung Merbabu
Urat leher Alip menegang ketika suara beratnya melontarkan perintah agar tidak melupakan Tlompak, mata air di kaki Gunung Merbabu. Tapi, konon, itu bukan kemauan Alip untuk berbicara. Kondisi juru kunci…
by NusavartaApr 4No commentsUlos
Ulos adalah kain tenun tradisional Batak yang berasal dari Sumatera Utara, Indonesia. Kain ini memiliki makna dan nilai budaya yang tinggi bagi masyarakat Batak dan sering digunakan dalam berbagai upacara…
by Bang IdoFeb 26No commentsMengenal Kampung Pitu, Desa di Yogyakarta yang Hanya Boleh Dihuni Tujuh Kepala Keluarga
Ada sebuah desa cukup unik di Kabupaten Gunungkidul Daerah Istimewa Yogyakarta. Nama desa itu Kampung Pitu, terletak dekat destinasi Gunung Api Purba Nglanggeran, persisnya di Pedukuhan Nglanggeran Wetan, Desa Nglanggeran, Kecamatan Patuk,…
by NusavartaNov 11No commentsBagian Kompleks Candi Prambanan: Pelataran, Candi, Arca, dan Relief
Candi Prambanan merupakan Situs Warisan Budaya Dunia UNESCO yang terletak di di Kranggan, Bokoharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Candi Prambanan juga menjadi kompleks candi Hindu terbesar di…
by NusavartaOct 19No commentsMengenal Badik Lampung: Asal-usul, Jenis, dan Proses Pembuatannya
Badik Lampung adalah salah satu senjata tradisional yang secara umum dikenal oleh masyarakat Lampung. Keunikan badik Lampung adalah sebagai lambang kejantanan. Pada zaman dahulu, banyak masyarakat yang membawa senjata tersebut…
by NusavartaOct 18No commentsBagian-bagian Candi Borobudur: Tingkatan, Stupa, Relief, dan Arca
Candi Borobudur merupakan Situs Warisan Budaya Dunia UNESCO yang terletak di Desa Borobudur, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Provinsi Jawa Tengah. Candi Borobudur dibangun sekitar abad ke-8 dan ke-9 Masehi pada…
by NusavartaOct 18No commentsMengenal 13 Kerajaan Maritim Hindu-Buddha di Indonesia
Indonesia dikenal sebagai negara maritim. Ini karena letak geografisnya yang terletak di antara dua samudera, yaitu Samudera Hindia dan Samudera Pasifik serta dua benua, Asia dan Australia. Wilayah Indonesia juga…
by NusavartaOct 16No commentsMengungkap Misteri Prasasti Sanghyang Tapak, Saksi Bisu Berdirinya Kerajaan Pajajaran
Prasasti Sanghyang Tapak adalah salah satu peninggalan sejarah yang paling penting bagi bangsa Sunda. Prasasti ini tidak hanya menyimpan informasi tentang nama, gelar, dan tahun pemerintahan raja Sunda yang bernama…
by NusavartaOct 15No commentsMengenal Batik Madura: Sejarah, Ciri Khas, dan Motif
Batik Madura merupakan salah satu jenis batik pesisir. Pamor batik Madura tidak sepopuler batik Pekalongan, batik Cirebon, maupun batik Lasem. Namun, keindahan tidak lekang waktu. Setiap wilayah Madura menghasilkan batik…
by NusavartaOct 15No commentsPusat Pendidikan Terbesar di Asia Abad Ketujuh Ada di Jambi
Kawasan Cagar Budaya Nasional (KCBN) Muaro Jambi di Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi dipercaya menjadi pusat pendidikan terbesar di Asia pada abad ke-7. Hal ini sebagaimana disampaikan oleh Presiden Joko…
by Bang IdoSep 25No commentsCandi Borobudur, Bukti Kejayaan Kerajaan Medang di Bawah Wangsa Syailendra
Candi Borobudur adalah salah satu warisan budaya dunia yang terletak di Jawa Tengah, Indonesia. Candi ini dibangun pada abad ke-8 dan ke-9 Masehi oleh kerajaan Mataram Kuno yang beragama Budha.…
by NusavartaSep 24No commentsMengenal Ukiran Toraja: Sejarah, Makna, dan Motif
Ukiran Toraja adalah seni ukir kayu yang berasa dari Toraja, Provinsi Sulawesi Selatan. Ukiran Toraja atau Passura’ Toraya biasanya memadati dinding rumat adat. Suku Toraja menyebut bangunan adatnya sebagai banua…
by NusavartaSep 24No comments